Who's agree that trend is going back and forth? Mulai dari pakaian sampai makeup, sekarang ini sepertinya gaya pada tahun 90-an mulai kembali booming dan banyak digunakan lho. Salah satunya adalah metallic makeup trend yang khas akan warna-warna shimmery gold, silver, dan jewel tone. Keunggulan dari trend ini adalah memang otomatis membuat kita jadi spotlight atau center of attention dengan ragam varian warnanya yang shiny pada area mata dan bibir. Kalo kamu tertarik ngga mencoba trend ini? ☺ Jika jawabannya masih ragu dan takut ga cocok, yuk step out from our comfort zone! Sesekali ngga ada salahnya lho untuk tampil berbeda, apalagi kalo ternyata warna metallic yang digunakan masih sangat wearable untuk sehari-hari seperti ZOYA Cosmetics - Metallic Lip Paint series yang akan kureview pada postingan kali ini~
- 3:10 AM
- 6 Comments