Trend "No-makeup" Makeup Look sepertinya sekarang lagi disukai di berbagai kalangan perempuan. Selain praktis, makeup natural seperti ini juga cocok digunakan untuk berbagai jenis acara. Mulai dari kampus, kerja, bahkan hang out. Nah menurutku salah satu bagian yang penting ketika membuat look ini adalah bagian mata. Dengan menambahkan sedikit warna, mata kita bisa menjadi hidup dan wajah menjadi lebih fresh ^^ Kebetulan kemarin neutral eyeshadow ku lagi habis dan Sociolla mengirimkan aku EMINA Pop Rouge Press Eye Shadow. And in no time, this product instantly being my favorite for made "No-makeup" Makeup Look! Penasaran tentang eyeshadow ini dan performanya? Yuk dibaca selengkapnya yaa ♥

- 4:50 PM
- 1 Comments